Enrekang – dilaksanakan kegiatan perlombaan cerdas cermat antar SMA (Sekolah Menengah Atas) jajaran Kab. Enrekang yang diselenggarakan oleh Kodim 1419/Enrekang di Aula Serba Guna Makodim 1419/Enrekang Jl. Pahlawan No.12 Lingk. Talaga Kel. Juppandang Kec. Enrekang Kab. Enrekang dalam rangka memperingati HUT Republik Indonesia ke-79 tahun 2024. Kamis, 15/08/2024
Dandim 1419/Enrekang Letkol Inf Augustiar Adinegoro, S.Hub. Int memberikan motifasi kepada seluruh peserta lomba cerdas cermat agar tetap mengasa lagi ilmu pengetahuan dan wawasan kebangsaan agar kegiatan cerdas cermat berikutnya bisa lebih baik lagi serta kegiatan ditutup dengan pemberian piala dan hadiah pembinaan bagi peserta pemenang lomba.